Pemerintah India mengalokasikan dana senilai 542 juta dollar untuk pengembangan LCA Tejas MK-II.

Aeronautical Development Agency (ADA), yang mengawasi pengembangan Program India Light Combat Aircraft Tejas akan diberikan dana senilai US$ 542,44 million (Rs 2431,55-crore) untuk mengembangkan Tejas MK-2, membuat Fase III program pengembangan teknik skala penuh (FSED). Juga batas waktu untuk izin operasional terakhir (FOC) untuk Tejas MK-1 adalah Desember 2012.